Metal Indonesia

Jurnal Metal Indonesia (JMI) adalah media publikasi hasil penelitian yang diterbitkan oleh Balai Besar Logam dan Mesin, Kementerian Perindustrian dengan bidang keilmuan yaitu rekayasa teknik dan teknologi. JMI memuat hasil penelitian seperti pengembangan material logam, pengecoran logam, perekayasaan mesin, perancangan dan pengujian material logam. JMI diterbitkan secara periodik dua kali dalam setahun pada bulan Juni dan Desember. Kehadiran JMI diharapkan dapat membentuk interaksi antara lembaga penelitian, lembaga pendidikan dan industri.

JMI telah memperoleh akreditasi Sinta 3 dari Akreditasi Jurnal Nasional (ARJUNA) sejak tahun 2018 berdasarkan keputusan No: 34/E/KPT/2018

p-issn : 0126-3463
e-issn : 2548-673X

Metal Indonesia terindeks oleh Google Scholar, Indonesian Scientific Journal Database (ISJD), Garuda, Crossref, Mendeley, Public Knowledge Project (PKP Index). 

Informasi

 
Belum ada informasi yang diterbitkan.
 

Vol 45, No 2 (2023): Metal Indonesia


Halaman Sampul